DESCRIPTION
Visual Boy Advance atau VBA merupakan program emulator yang berfungsi untuk menjalankan Gameboy Advance di PC. Program ini bersifat portabel alias langsung pakai tanpa install. Tapi sebaiknya kamu taruh di C:\program files\VBA supaya program tidak hilang.
DOWNLOAD
Apabila kamu ingin memainkan Gameboy Advanced di Android, kamu bisa download emulatornya Disini
SETTING
Sebelum memainkan game, saya sarankan kamu untuk mengatur terlebih dahulu programnya.
1. Pengaturan resolusi, Pilih Menu Options - Video. Silahkan pilih skala tampilan yang diinginkan. x1, x2, x3, x4, Full Screen (320x240), Full Screen (640x480), Full Screen (800x600).
2. Atur Frameskipnya agar game dapat berjalan mulus dan tidak kaku di VBA. Pilih Menu Options - Frame Skip - Pilih "0", jangan yang automatic jika tidak ingin game berjalan terlalu cepat. Dan Throttle Pilih No throttle.
3. Jika ingin komputer mengenali game - game VBA, Pilih Menu Options - Emulator - Asociate - Centang semua kotak yang ada.
4. Untuk pengaturan Joy Pad kamu bisa pilih Menu Options - Joypad - Configure - 1.
METAL SLUG ADVANCE
SONIC ADVANCE
0 Comments